Setelah barusan kita menebak umur anak-anak Pak Pardi di sini. Sekarang giliran kita akan menebak tanggal lahir Pak Pardi.
Kemarin lusa umur Pak Pardi 29 tahun. Dan tahun depan Pak Pardi akan berulang tahun yang ke-32 tahun. Berapakah tanggal lahir Pak Pardi?
SOLUSI :
Tanggal lahir Pak Pardi adalah 31 Desember. Dan aku bertanya pada tanggal 1 Januari. -QED-
3 komentar:
kalo 31 des,, tahun depan bukannya 31 tahun,ya?
Kok "kemarin lusa"?, mestinya "tahun kemarin lusa".....baru betul deh jawabannya begitu.
Untuk semuanya thx atas komentarx! Begini penjelasanx! Misal:
Tgl 1 jan 2008, berarti kmrn lusa tgl 30 des 2007.
30 des 2007 umur P.Pardi 29 tahun.
1 hari kemudian 31 des 2007 umur P.Pardi 30 tahun.
1 thn kmdn pd thn yg sama q menanyakan soal ini, 31 Des 2008 umur P.Pardi 31 thn.
Berarti thn dpn/ thn stlh thn ini, P.Pardi akan berulang tahun yang ke 32 thn, yaitu pada tgl 31 Des 2009.-QED-
Posting Komentar